(jawaban) Jelaskan Nisab Emas Dan Perak ….?​

DAFTAR ISI

Jelaskan Nisab Emas Dan Perak ….?​

jawaban

  • Nishab emas adalah 20 dinar (85 gram emas murni) dan perak adalah 200 dirham (setara 672 gram perak). Artinya bila seseorang telah memiliki emas sebesar 20 dinar atau perak 200 dirham dan sudah setahun, maka ia telah terkena wajib zakat, yakni sebesar 2,5 %.